Apa yakin di luar ruangan bebas dari kanker kulit
Bagaimana Peran Tabir Surya Untuk Melindungi Diri Dari Risiko Kanker Kulit? Kanker kulit adalah kanker yang timbul dari pertumbuhan sel kulit yang tidak normal. Hampir 90% kasus kanker kulit disebabkan oleh paparan sinar UV(ultra violet) yang berlebihan, tetapi baru-baru ini, tempat tidur tanning menjadi salah satu akibat lain yang berkontribusi dalam peningkatan kejadian kanker kulit, …
Read more “Apa yakin di luar ruangan bebas dari kanker kulit”